- Sumber Pendanaan
- Sistem Hukum
- Perpajakan
- Ikatan Politik dan Ekonomi
- Inflasi
- Tingkat Perkembangan Ekonomi
- Tingkat Pendidikan.
- Budaya.
Berdasarkan
analisis diatas gray mengusulkan empat dimensi nilai akuntansi yang memengaruhi
praktik pelaporan keuangan suatu negara :
-
Provesionalisme versus kontrol wajib
-
Keseragaman versus fleksibilitas
-
Konservatisme versus optimisme
-
Kerahasiaan versus tranparansi
Klasifikasi
Klasifikasi akuntansi internasional dapat
dilakukan dalam dua cara yaitu dengan pertimbangan dan secara empiris.
Klasifikasi awal yang dilakukan adalah yang diusulkan oleh Mueller pertengahan
tahun 1960-an dengan mengidentifikasikan empat pendekatan terhadap perkembangan
akuntansi di negara-negara barat dengan sistem ekonomi berorientasi pasar.
-
Berdasarkan pendekatan makroekonomi
-
Berdasarkan pendekatan mikroekonomi
-
Berdasarkan pendekatan independen.
-
Berdasarkan pendekatan yang seragam.
KESIMPULAN :
Akuntansi didalam setiap negara pasti akan berbeda-beda
karena ruang lingkupnya. Ada beberapa faktor yang mempengaruhi perbedaan
tersebut seperti tingkat inflasi yang dihasilkan negara, persentase pajak,
sistem hukum yang ditepkan oleh masing-masing negara, dll.
Referensi :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar